Masih tersisa momen liburan untuk dihabiskan bersama keluarga dan anak – anak. Tapi tentu saja, tetap harus on point, dong! Berikut inspirasi fashion dari para selebriti mama.

Gwen Stefani
Jika berencana melakukan perjalanan panjang dengan pesawat terbang, pilihan casual items seperti boyish jeans dan sweater tipis menjadi pilihan. Jangan lupa untuk memadu padankan dengan corak outfit berwarna senada dengan hair do simple yang mendukung aktivitas Anda seharian.

Chrissy Teigen
Masih ingat momen saat mama dari dua orang anak Luna (3) & Miles (1) berkunjung bersama keluarga untuk berlibur ke Bali? Ia memilih loose dress dan memadukannya dengan beach sandals agar mudah menyusui Miles yang saat itu belum genap berusia 1 tahun.

Kate Hudson
Jika pantai adalah tujuan liburan Anda selama akhir pekan ini, pastikan membawa summer sunglases, pakaian renang yang nyaman, dan beach kaftan berwarna cerah. Jangan lupa untuk melakukan perawatan kuku sebelum berangkat berlibur dengan warna senada, Mamas. Happy holidays! (Nathalie Indry/KR/Photo: Various)
Menyambut momen penutup tahun, Midea resmi menghadirkan program promo spesial“Midea Super Hebat, Hemat Belanja Akhir Tahun” yang berlangsung...
Dalam kondisi cuaca ekstrem panas dan hujan yang sering terjadi belakangan ini di Indonesia, tentu turut mempengaruhi kesehatan...
DRW Skincare resmi memasuki usia 1 dekade, menandai perjalanan panjang penuh proses, pembelajaran, dan dedikasi dalam menghadirkan produk...
Hampton Square @ Paramount Gading Serpong kini semakin lengkap dengan kehadiran RockStar Academy, akademi pendidikan fisik untuk anak,...
Liburan sebentar lagi. Menyambut musim liburan akhir tahun, ada Pororo Merry Holiday yang wajib untuk dikunjungi Si Kecil!...