
Mamas, Pekan Menyusui Sedunia berakhir pada, 7 Agustus 2016. Smart Mama telah memberikan dukungan dengan berbagai artikel #SmartASI yang bisa bermanfaat untuk Anda yang masih menyusui untuk terus bersemangat memberikan ASI eksklusif kepada buah hati tercinta.
Kali ini waktunya tim Smart Mama, berbagi cerita dan pengalaman seputar pemberian ASI pada Si Kecil. Mulai dari Karmenita yang hanya bisa memberikan ASI pada 3 bulan pertama, lalu, Nathalie Indry yang berhasil dengan pemberian ASI selama 2,5 tahun, kemudian, Yosi yang melakukan donor ASI, hingga Tammy dengan cerita alergi yang terjadi pada anak-anaknya. Cerita tersebut bisa Anda saksikan pada link di bawah ini. Tetap semangat ya, Mamas! Enjoy breastfeeding!
(Yosi Avianti/Photo dan Video : Dok.Smartmama.com)
Memahami bahwa standar kecantikan dan kebutuhan perawatan diri terus berubah dari waktu ke waktu, Purbasari kini hadir lebih...
Pernahkah Mama merasa Si Kecil saat ini makin susah fokus karena gawai? Kalau bisa memilih, tentu kita lebih...
Selama ini Modena dikenal dengan produk kompornya yang jadi favorit banyak Mama. Setelah meluncurkan produk elektronik rumah tangga...
Seperti yang kita ketahui, alat kontrasepsi yang digunakan untuk mencegah atau menunda kehamilan. Alat kontrasepsi juga dapat membantu...
Bermain di bawah matahari adalah hal yang sangat lumrah dilakukan oleh anak-anak. Selain menyenangkan, sinar matahari juga sangat...