
Ini adalah resep ASI booster yang biasanya disiapkan bahan-bahannya oleh Editor in Chief SmartMama.com, Agni Pratistha, sebelum due date. Karena Agni cesarean, jadi untuk cookies sudah ia buat satu hari sebelum operasi caesar.
Bahan-bahan:
1 Cup salted butter
1 Cup brown sugar
½ Cup white sugar
2 eggs
Vanilla extract secukupnya
2 Cups all purpose flour (bisa diganti wheat flour juga)
1 tsp baking soda
1 tsp salt
3 cups quick cooking oats (such as quacker oats)
1,5 tbs flaxseed ground
Cara Membuat:
1.Dalam bowl besar, campur: butter + brown sugar + white sugar dengan menggunakan mixer.
2.Masukan telur satu persatu sembari di mixer lalu tambahkan vanilla extract.
3.Siapkan 1 bowl baru, campur flour + baking soda + salt + flaxseed.
4.Campurkan wet dan dry ingredients, setelah tercampur rata masukan oatmeal, lalu aduk kembali. Saat proses ini, kita bisa memasukkan kismis, potongan almonds atau walnuts , dark chocolate chips, dan lain-lain sesuai selera mamas to be.
5.Setelah kedua adonan tadi tercampur rata, tutup bowl dan masukan di dalam kulkas selama 1 jam.
6.Preheat oven hingga 180c dan siapkan loyang yang sudah dilapisi parchment paper.
7.Setelah 1 jam, keluarkan bowl, lalu scoop adonan ke dalam loyang. Tekan sedikit dengan tangan agar lebih padat.
8.Bake selama 10 menit, keluarkan dan pindahkan ke rak pendingin.
9.Cookies siap disantap.
(Agni Pratistha/TF/KR/Doc. Agni Pratistha & SmartMama.com)
Jangan anggap remeh, demam berdarah dengue (DBD) masih ada dan bukan penyakit ringan yang bisa disepelekan! Sampai dengan...
Menjaga Si Kecil tetap sehat merupakan tantangan tersendiri bagi orangtua, terlebih di masa peralihan musim yang rentan terjadinya...
Mengajak Si Kecil bepergian jauh tentunya membutuhkan banyak persiapan, apalagi bila Si Kecil kerap mengalami mabuk perjalanan. Mabuk...
Sebelumnya dikenal sebagai Algorithmics, Algonova kini menghadirkan pengalaman belajar yang lebih luas, tidak hanya berfokus pada coding, tetapi...
Mams, vitamin C adalah salah satu bahan aktif terbaik dalam perawatan wajah karena memiliki kandungan antioksidan yang tinggi....