
Memasuki trimester ketiga kehamilan, signature style selebriti mama Kate Hudson menjadi inspirasi bagi Smart Mama dimanapun berada. Casual & super stylish!
Dalam sebuah acara makan malam bersama keluarga, Kate mengenakan velvet loose dress & outfit senada dengan sentuhan pattern cantik yang membuat penampilannya lebih feminin.
Bersama kekasihnya Danny Fujikawa, ia tampak kembali mengenakan loose dress dan memanfaatkan denim jacket sebagai outer sehingga tampak santai dan casual. Pilihan warna sunglasses yang berwarna merah dapat membantu mendongkrak mood sehingga tampak lebih fresh ya, Mams!
Saat menghadiri Popsugar Festival pada awal bulan Juli 2018 di NYC, Kate mengenakan fitting dress dengan warna cerah dan senada dengan sepatu bernuansa silver. Tetap fresh karena Ia mempertahankan model rambutnya yang pendek.
Floral printed dress yang ia kenakan membuatnya terlihat sangat kasual sekaligus stylish. Jangan lupa mengenakan sport shoes dengan warna netral sehingga Mamas to be akan lebih nyaman saat melangkah. (Nathalie Indry/KR/Photo: Various)
Menjaga Si Kecil tetap sehat merupakan tantangan tersendiri bagi orangtua, terlebih di masa peralihan musim yang rentan terjadinya...
Mengajak Si Kecil bepergian jauh tentunya membutuhkan banyak persiapan, apalagi bila Si Kecil kerap mengalami mabuk perjalanan. Mabuk...
Sebelumnya dikenal sebagai Algorithmics, Algonova kini menghadirkan pengalaman belajar yang lebih luas, tidak hanya berfokus pada coding, tetapi...
Mams, vitamin C adalah salah satu bahan aktif terbaik dalam perawatan wajah karena memiliki kandungan antioksidan yang tinggi....
Ramadan adalah momen spesial untuk mempererat hubungan dalam keluarga, di mana kebiasaan sahur menjadi salah satu waktu berharga...