
Beberapa waktu lalu, personil tertua Jonas Brothers, Kevin dan Sang Istri Danielle Jonas mengumumkan kehamilan kedua mereka via akun Instagram dengan caption “Preparing for baby number two!” diikuti hashtag #babyjonas2.
Yang mencuri perhatian, foto tersebut menggambarkan Kevin yang sedang membaca buku kehamilan, sementara Danielle duduk di sebelahnya dengan aneka snack berada di sekelilingnya.
Tak hanya itu, Danielle juga mengunggah foto Sang Putri Pertama, Alena Rose yang kini telah berusia dua tahun dengan caption “Someone is happy.” Dalam foto tersebut tampak Alena tersenyum lebar menandakan kebahagiannya akan memiliki seorang adik. Well, congratulations Jonas’s family! Bagaimana dengan Anda, Mamas? Are you ready fo baby no. 2? (Karmenita Ridwan/Photo: Various)
Menjaga Si Kecil tetap sehat merupakan tantangan tersendiri bagi orangtua, terlebih di masa peralihan musim yang rentan terjadinya...
Mengajak Si Kecil bepergian jauh tentunya membutuhkan banyak persiapan, apalagi bila Si Kecil kerap mengalami mabuk perjalanan. Mabuk...
Sebelumnya dikenal sebagai Algorithmics, Algonova kini menghadirkan pengalaman belajar yang lebih luas, tidak hanya berfokus pada coding, tetapi...
Mams, vitamin C adalah salah satu bahan aktif terbaik dalam perawatan wajah karena memiliki kandungan antioksidan yang tinggi....
Ramadan adalah momen spesial untuk mempererat hubungan dalam keluarga, di mana kebiasaan sahur menjadi salah satu waktu berharga...